Text
Mari Membuat Wayang Kulit
Kulit kayu dan hewan memiliki banyak kegunaan dalam kehidupan sehari-hari termasuk dalam dunia kesenian. Salah satu pemanfaatan kulit adalah untuk produk barang seni seperti wayang. Wayang kulit adalah produk budaya lokal/daerah yang pembuatannya membutuhkan keahlian dan ketelatenan tinggi. Tak banyak orang yang mampu mengerjakan keterampilan ini. Namun semua orang bisa mempelajarinya untuk dapat mengetahui bagaimana sebuah wayang diolah dari selelmbar kulit hingga menjadi produk siap pakai yang indah dan bernilai seni tinggi.
36668 | 745.5 ACH m | My Library (700/Kesenian, Olah Raga, dan Hiburan) | Tersedia |
36669 | 745.5 ACH m | My Library (700/Kesenian, Olah Raga, dan Hiburan) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain