Text
Nyanyian Cinta untuk Sang Pencipta
Puisi telah lama dikenal sebagai salah satu media berkarya untuk mengungkapkan rasa. Termasuk menyatakan pujian kepada Sang Pencipta. Meski secara penuh hanya penulis puisi yang memahami maksud dari setiap kata dalam puisinya, pembaca atau pendengar dapat menafsir apa yang ia tuangkan dalam bait-baitnya.
36606 | 811 YAN n | My Library (800/Kesusasteraan) | Tersedia |
36607 | 811 YAN n | My Library (800/Kesusasteraan) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain